Layur Jalur Kampung Medan Baserah : Masyarakat Akui Program Suhardiman Sangat Bermanfaat

- Admin

Rabu, 15 November 2023 - 16:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KILATRIAU. ID – Kuansing |Baserah, Gelar Audiensi sekaligus Melayur Jalur Bupati Kuantan Singingi Drs. H. Suhardiman Amby, Ak, MM mendapat apresiasi dan sambutan hangat masyarakat desa Kampung Medan kecamatan Kuantan Hilir Kabupaten Kuansing. Selasa, (14/11/23) malam, bertempat di halaman kantor Balai Penyuluh Pertanian Kecamatan Kuantan Hilir.

Kepala Desa Kampung Medan, Yunda Aprialdi sangat mengapresiasi dan mengucapkan terimakasih atas semua program program yang dijalankan Pemerintah Kuansing seperti UHC dan Jamela, tegas nya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya mewakili masyarakat Desa Kampung Medan sangat mengapresiasi kehadiran dan terimakasih kepada Bupati atas program yang diluncurkan pemerintah. Seperti program UHC yang sudah dibuktikan masyarakat yaitu hanya dengan menggunakan KTP saja masyarakat sudah bisa berobat gratis, imbuhnya.

Baca Juga :  Hj. Yulia Herma Suhardiman Mengukuhkan 3 DKC (Dewan Kesenian Kecamatan)

Begitu juga dengan program Jamela yaitu Antar jemput ibu hamil dan melahirkan, karena program tersebut sangat besar manfaatnya bagi masyarakat kami semua”, jelas Kepala Desa.

Dirinya mengajak seluruh lapisan masyarakat, untuk mendukung kepemimpinan Suhardiman, seraya menyebarkan berita kebaikan dan upaya yang dilakukan pemerintah, secara bersama-sama, tutupnya.

Hal senada disampaikan Camat Kuantan Hilir Edison Tuindra. Disebut kan Camat yang akrab di sapa Tere itu, kepemimpinan Suhardiman sangat mendapatkan simpati dari masyarakat Desa Kampung Medan dan Kecamatan Kuantan Hilir. Edison juga menyampaikan terimakasih kepada Bupati dan instansi terkait karena sudah dibangun untuk masyarakat yang tidak mampu rumah layak huni sebanyak 2 unit.”,ucap Edison.

Baca Juga :  SMKN 1 Teluk Kuantan Memboyong Piala KORMI

Bupati Suhardiman yang sehari hari disapa dengan Dt Panglimo Dalam menyebutkan terkait usulan masyarakat seperti jalan dan untuk penambahan pembangunan rumah layak huni akan diusulkan ke APBD 2024.

“Alhamdulillah pada hari ini desa Kampung Medan sudah membuat jalur baru, dan semoga pada event nanti akan muncul jalur jalur baru untuk menambah keramaian yang mengikuti event dan juga akan membuat tradisi dan budaya Pacu Jalur ini akan semakin mendunia”, jelas Dt Panglimo Dalam.

Terkait usulan pembangunan jalan dan penambahan pembangunan rumah layak huni, akan kita usulkan dan semoga pada APBD 2024 bisa direalisasikan”, tutup Dt Panglimo Dalam.

Berita Terkait

Penampilan Fauzana di Peluncuran Tahapan Pilbup Kuansing 2024 di Penuhi Ribuan Penonton
Singa Kuantan Sang Juara Event Pacu Jalur Hulu Kuantan Usai Mengalahkan Panglimo Olang Putie
Demi Ketentraman Masyarakat Kasatpol PP Kembali Menertipkan Warung Remang-Remang
Fuja Ibrahim [ FIM ] Minta Dinas SDM Prov dan Pihak Polda Proses dan tindak “JN ” yang diduga Bos Aktivitas Galian C di Singingi Hilir
Bupati Kuansing Hadiri Sosialisasi Program Peningkatan SDM Daerah Dan Program Beasiswa
Sinergi Terwujud: Kedatangan Gibran dan Harapan Masa Depan untuk Kuansing Melalui Pacu Jalur Event Nasional
Meriahnya Pesta Demokrasi: Pesan Gembira dari Bupati untuk Masa Depan Demokrasi
Pengaspalan Akan Dilakukan Di Desa Sumpu: Bupati Wujudkan Impian Warga Desa Sumpu
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Juni 2024 - 12:20 WIB

Penampilan Fauzana di Peluncuran Tahapan Pilbup Kuansing 2024 di Penuhi Ribuan Penonton

Minggu, 23 Juni 2024 - 19:38 WIB

Singa Kuantan Sang Juara Event Pacu Jalur Hulu Kuantan Usai Mengalahkan Panglimo Olang Putie

Jumat, 21 Juni 2024 - 04:44 WIB

Demi Ketentraman Masyarakat Kasatpol PP Kembali Menertipkan Warung Remang-Remang

Kamis, 20 Juni 2024 - 18:39 WIB

Fuja Ibrahim [ FIM ] Minta Dinas SDM Prov dan Pihak Polda Proses dan tindak “JN ” yang diduga Bos Aktivitas Galian C di Singingi Hilir

Rabu, 5 Juni 2024 - 15:35 WIB

Sinergi Terwujud: Kedatangan Gibran dan Harapan Masa Depan untuk Kuansing Melalui Pacu Jalur Event Nasional

Minggu, 26 Mei 2024 - 17:28 WIB

Meriahnya Pesta Demokrasi: Pesan Gembira dari Bupati untuk Masa Depan Demokrasi

Rabu, 22 Mei 2024 - 07:59 WIB

Pengaspalan Akan Dilakukan Di Desa Sumpu: Bupati Wujudkan Impian Warga Desa Sumpu

Selasa, 21 Mei 2024 - 18:02 WIB

Melalui Musrenbang RPJPD: Demi Suksesnya Kemajuan Kuansing Bupati Terima Masukan Masyarakat

Berita Terbaru