Terima Laporan Warga Terkait Jalan Lingkungan Mesjid Agung Ar-Raudhah, PUPR Langsung Turlap

- Admin

Rabu, 8 Mei 2024 - 19:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KILATRIAU.ID | Teluk Kuantan – Terima laporan warga terkait Jalan Lingkungan Mesjid Agung Ar-Raudha Kabupaten Kuantan Singingi yang digenangi air, Dinas PUPR langsung meninjau lokasi tersebut, Rabu 08/05/2024 pagi

“Sesuai instruksi Pak Bupati Suhardiman, PUPR langsung turun lapangan sekaligus eksekusi area jalan yang digenangi air tersebut pukul 08.00 tadi”, kata Kepala Dinas PUPR Zulkarnain, ST, M. Si

Baca Juga :  Wow! Bupati Kuansing Kembali Gelar Nobar Spektakuler untuk Timnas Indonesia di Semifinal - Jangan Lewatkan!

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tambah Zulkarnain, rencana penanganan tersebut mendatangkan sirtu dan meratakan

“Kalau di timbun dengan tanah melihat kondisi cuaca hujan saat ini akan bertambah becek dan berlumpur, setelah di ratakan dengan alat, kemudian pengurus masjid akan memasang paving block sumbangan dari Jemaah Masjid”, jelasnya

Baca Juga :  Demi Ketentraman Masyarakat Kasatpol PP Kembali Menertipkan Warung Remang-Remang

Insyaallah pekerjaan penimbunan dg sirtu selesai hari ini.

Sementara salah seorang Jemaah Kardi, apresiasi tindakan cepat Bupati melalui PUPR,

“Terimakasih pak Bupati, terimakasih PUPR, alhamdulliah saya dan Jemaah lainnya kedepannya akan nyaman beribadah kedepannya jika area Lingkungan Mesjid Agung ini sudah diperbaiki”, tungkasnya.

Berita Terkait

MASYARAKAT TUMPAH RUAH DALAM PENURUNAN JALUR KORI PUSAKO KAMPUANG LAYANG 2024
Penampilan Fauzana di Peluncuran Tahapan Pilbup Kuansing 2024 di Penuhi Ribuan Penonton
Demi Ketentraman Masyarakat Kasatpol PP Kembali Menertipkan Warung Remang-Remang
Fuja Ibrahim [ FIM ] Minta Dinas SDM Prov dan Pihak Polda Proses dan tindak “JN ” yang diduga Bos Aktivitas Galian C di Singingi Hilir
Bupati Kuansing Hadiri Sosialisasi Program Peningkatan SDM Daerah Dan Program Beasiswa
Sinergi Terwujud: Kedatangan Gibran dan Harapan Masa Depan untuk Kuansing Melalui Pacu Jalur Event Nasional
Meriahnya Pesta Demokrasi: Pesan Gembira dari Bupati untuk Masa Depan Demokrasi
Pengaspalan Akan Dilakukan Di Desa Sumpu: Bupati Wujudkan Impian Warga Desa Sumpu
Berita ini 25 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 3 Juli 2024 - 19:30 WIB

MASYARAKAT TUMPAH RUAH DALAM PENURUNAN JALUR KORI PUSAKO KAMPUANG LAYANG 2024

Jumat, 28 Juni 2024 - 12:20 WIB

Penampilan Fauzana di Peluncuran Tahapan Pilbup Kuansing 2024 di Penuhi Ribuan Penonton

Jumat, 21 Juni 2024 - 04:44 WIB

Demi Ketentraman Masyarakat Kasatpol PP Kembali Menertipkan Warung Remang-Remang

Kamis, 20 Juni 2024 - 18:39 WIB

Fuja Ibrahim [ FIM ] Minta Dinas SDM Prov dan Pihak Polda Proses dan tindak “JN ” yang diduga Bos Aktivitas Galian C di Singingi Hilir

Rabu, 5 Juni 2024 - 15:35 WIB

Sinergi Terwujud: Kedatangan Gibran dan Harapan Masa Depan untuk Kuansing Melalui Pacu Jalur Event Nasional

Minggu, 26 Mei 2024 - 17:28 WIB

Meriahnya Pesta Demokrasi: Pesan Gembira dari Bupati untuk Masa Depan Demokrasi

Rabu, 22 Mei 2024 - 07:59 WIB

Pengaspalan Akan Dilakukan Di Desa Sumpu: Bupati Wujudkan Impian Warga Desa Sumpu

Selasa, 21 Mei 2024 - 18:02 WIB

Melalui Musrenbang RPJPD: Demi Suksesnya Kemajuan Kuansing Bupati Terima Masukan Masyarakat

Berita Terbaru