Aksi Perubahan KA.KPLP LAPAS Teluk Kuantan Mendapatkan Apresiasi Dari Warga Binaan

- Admin

Minggu, 19 November 2023 - 15:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KILATRIAU.ID – Kuansing | Lapas Kelas IIB Teluk Kuantan merupakan salah satu Lapas di Indonesia yang mengalami Overload hunian yang sangat luar biasa, Lapas ini hanya memiliki kapasitas normal sebanyak 53 orang, namun saat ini sudah terisi sebanyak 417 orang Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Hal ini tentunya sangat beresiko menimbulkan gangguan keamanan dan ketertiban pada Lapas.

Namun Ka.KPLP (Kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan) Lapas Teluk Kuantan Aldino Octalaperta, S.H., M.H. membuat suatu Aksi perubahan dalam menyelesaikan Diklat Pelatihan Kepemimpinan Pengawas (PKP) di BKPSDM Kota Lubuk Linggau yang diterapkan pada Lapas Teluk Kuantan yaitu “Optimalisasi Admisi Orientasi / Masa Pengenalan Lingkungan (MAPENALING) bagi Tahanan Baru di Lapas Teluk Kuantan.”

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Admisi Orientasi / Masa Pengenalan Lingkungan (MAPENALING) merupakan salah satu program pembinaan tahap awal yang diperoleh Warga binaan, ini diatur dalam Undang-undang No.22 Tahun 2022 tentang Pemasyarakatan. MAPENALING diberikan kepada setiap Warga bianaan yang baru masuk ke dalam Lapas berupa kegiatan antara lain penyampaian dan pemahaman tentang Kewajiban dan Hak Warga binaan, penyampaian tentang Tata Tertib didalam Lapas, selain itu warga binaan baru juga di berikan kegiatan Dinamika Kelompok dan baris berbaris”, ucap Aldino.

Baca Juga :  Demi Ketentraman Masyarakat Kasatpol PP Kembali Menertipkan Warung Remang-Remang

“Aksi Perubahan yang saya laksanakan saat ini lebih tertuju untuk memaksimalkan pelaksanaan program pembinaan yang telah diatur oleh Undang-undang, disebabkan minimnya petugas Lapas Teluk Kuantan yang berada di Seksi Pembinaan dan pendidikan (Binadik), maka saya berinisiatif untuk turut terlibat langsung dalam program MAPENALING ini bersama seluruh petugas Pengamanan. Karena pembinaan awal inilah yang menjadi dasar terciptanya suasana aman dan tertib di dalam Lembaga Pemasyarakatan (LAPAS).” Ujar pria yang dikenal ramah dikalangan jurnalis.

Baca Juga :  Ini Dia Rahasia Kesuksesan Tim Futsal SMK Negeri 1 Teluk Kuantan Meraih Juara 3

Para Warga binaan juga sangat merespon positif terhadap Aksi Perubahan yang dilakukan oleh Ka.KPLP Lapas Teluk kuantan tersebut, “Kami sangat senang pak dengan pembinaan yang dilaksanakan di Lapas teluk kuantan ini, pak Ka.KPLP dan jajarannya sangat humanis memberikan pembinaan kepada kami,petugas lapas semuanya memperlakukan kami seperti keluarga mereka sendiri.” Ucap salah satu warga binaan inisial Z yang kami wawancara.

“Harapannya kedepan Lapas Kelas IIB Teluk Kuantan selalu memberikan citra positif dalam memberikan pelayanan baik terhadap Warga binaan maupun masyarakat”, tutup Aldino.

Berita Terkait

Suhardiman – Muklisin Menghimbau Masyarakat Harus Sabar Menunggu Keputusan Resmi Dari KPU
Suhardiman Amby Minta Kasatpol PP Satu TPS Satu Pengamanan Dari Satpol PP
Pjs Bupati Kuansing Apresiasi Kesuksesan Penyelenggaraan Debat Publik Pasangan Calon (Paslon) Pilkada Serentak 2024
Pjs Bupati Kuansing Peringati Hari Kesehatan Nasional
Kampanye Akbar SDM di Sentajo Raya: Ribuan Warga Alihkan Dukungan untuk Suhardiman Amby – Muklisin
Ribuan Warga Meriahkan Kampanye Akbar Suhardiman Amby-Muklisin di Singingi: Harapan Pembangunan Berkelanjutan untuk Kuansing
Pergerakan Paslon SDM Jelang Pencoblosan: Semangat Kemenangan di HUT Pemuda Pancasila Ke-65
Satpol PP Kuansing Gelar Skrining Kesehatan dan Kejiwaan untuk Tingkatkan Kesiapsiagaan
Berita ini 29 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 22:53 WIB

Suhardiman – Muklisin Menghimbau Masyarakat Harus Sabar Menunggu Keputusan Resmi Dari KPU

Selasa, 26 November 2024 - 09:43 WIB

Suhardiman Amby Minta Kasatpol PP Satu TPS Satu Pengamanan Dari Satpol PP

Kamis, 14 November 2024 - 23:41 WIB

Pjs Bupati Kuansing Apresiasi Kesuksesan Penyelenggaraan Debat Publik Pasangan Calon (Paslon) Pilkada Serentak 2024

Rabu, 13 November 2024 - 10:08 WIB

Pjs Bupati Kuansing Peringati Hari Kesehatan Nasional

Senin, 11 November 2024 - 14:37 WIB

Kampanye Akbar SDM di Sentajo Raya: Ribuan Warga Alihkan Dukungan untuk Suhardiman Amby – Muklisin

Berita Terbaru

Budaya

Bupati Kuansing Hadiri Pisah Sambut Wakapolda Riau

Jumat, 10 Jan 2025 - 11:02 WIB