Penyerahan Beberapa Piala KORMI Tradisional Ke SMKN 1 Teluk Kuantan

- Admin

Senin, 6 November 2023 - 14:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KILATRIAU.ID – Kuansing, SMK (Sekolah Menengah Kejuruan) Negeri 1 Teluk Kuantan Kabupaten Kuantan Singingi Provinsi Riau berhasil Memboyong beberapa Piala dari Komite Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia (KORMI) Tradisional pada beberapa hari yang lalu dilapangan limuno Kota Teluk Kuantan.

SMKN 1 Teluk Kuantan meraih prestasi lagi di ajang kejuaraan KORMI Tradisonal minggu lalu dan memboyong gelar juara, tentunya prestasi ini sangat mengharumkan nama sekolah dan membakar semangat para siswa dan siswi untuk kedepannya.

Prestasi yang diraih oleh siswa dan siswi SMKN 1 Teluk Kuantan diacara KORMI Tradisional silahkan baca artikel dibawah ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Sekolah dan Rombongan Foto Bersama

Kegiatan Yang ditaja oleh Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) Ini diadakan pada Tanggal 25 hingga 26 Oktober 2023 yang lalu, serta dalam Rangka memperingati Hari pahlawan nasional.

Komite Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia (KORMI) Tradisional Kabupaten Kuansing Ini diikuti oleh 400 Peserta Siswa dan siswi SMA, SMK/SLTA Sederajat Kuansing.

Baca Juga :  Aktivis Muda Riau : Diki Syahputra Pertanyakan CSR Perusahaan

Dan SMK Negeri 1 Teluk Kuantan berhasil meraih beberapa prestasi prestasi yang ditaja oleh KORMI Tradisional Kuansing diantaranya adalah Juara 2 (dua) Tarik Tambang, Juara 2 (dua) Dagongan serta Juara 3 (Tiga) Engrang.

Liputan

Dari hasil liputan Media dilapangan Senin (06/11/2023) Pagi dihalaman SMK Negeri 1 Teluk Kuantan Kepala SMKN 1 Teluk Kuantan Hurdisman.S,Pd secara simbolis Menerima beberapa prestasi prestasi yang diraih oleh siswa dan siswi SMKN 1 Teluk Kuantan.

Kemudian Kepsek SMKN 1 Teluk Kuantan Menyampaikan amanat kepada siswa dan siswi yang telah berhasil meraih prestasi prestasi di luar sekolah.

“Puji dan syukur kita panjatkan kepada kehadirat Allah SWT, yang mana pada pagi ini kita telah melaksanakan kegiatan penyerahan Piala KORMI Tradisional ke sekolah tercinta ini, bapak Selaku Kepsek SMKN 1 Teluk Kuantan sangat bangga kepada Ananda -Ananda yang telah mengharumkan nama baik sekolah kita ini”Sebut Hurdisman,S.Pd selaku Kepsek SMKN 1 Teluk Kuantan.

Baca Juga :  Demi Mencegah Gangguan Kamtib, Lapas Kelas II B Teluk Kuantan Bersinergi Bersama TNI/Polri

Adapun beberapa Guru guru dan staf yang menerima piala KORMI Tradisional diantaranya adalah sebagai berikut:

  1. Piala Engrang diterima oleh kepsek SMKN 1 Teluk Kuantan Hurdisman, S.Pd
  2. Piala Dagongan diterima oleh Ibu Waka Kurikulum Yasni Afrida, S.Pd
  3. Piala Tarik tambang diterima oleh Ibu Waka kesiswaan Ibu Leni Gustina,S.Pd
Piala Engrang diterima oleh kepsek SMKN 1 Teluk Kuantan Hurdisman, S.Pd
Piala Dagongan diterima oleh Ibu Waka Kurikulum Yasni Afrida, S.Pd
Piala Tarik tambang diterima oleh Ibu Waka kesiswaan Ibu Leni Gustina,S.Pd

Sementara Itu pembina OSIS SMK Negeri 1 Teluk Kuantan Ivon Triana Dewi, S.Pd dan guru pembimbing Ruri Tirta Kumala Dewi, S.Pd “Mengungkapkan Ribuan Terima kasih banyak kepada siswa dan siswi yang telah mengharumkan nama baik SMKN 1 Teluk Kuantan dan kepada seluruh ananda ananda yang mempunyai minat dan bakat mari kita kembangkan bersama-sama agar SMK Negeri 1 Teluk Kuantan tetap terjaga nama baiknya” Tutupnya.

Kepsek dan rombongan Menyalami Seluruh siswa dan siswi yang mengikuti lomba KORMI Tradisional

SMK Bisa

SMK Hebat

SMK NEGERI 1 TELUK KUANTAN

Berita Terkait

Polres Kuansing Gerebek Jaringan Narkoba, Lima Tersangka Diciduk dengan Barang Bukti 52,53 Gram Sabu
Lapas Teluk Kuantan: Ramadan dalam Keterbatasan, Harapan untuk Lapas Baru
BNN dan Satpol PP Kuansing Perkuat Sinergi, Siap Perangi Narkoba dan Penyakit Masyarakat
Pemdes Munsalo Salurkan BLT Dana Desa untuk 23 KPM
Wartawan Kuansing, Yose, Masuk 5 Besar Lulusan Terbaik Testing PWI Riau
SMKN 1 Teluk Kuantan Berbagi Paket Makanan di Bulan Ramadhan
Pemerintah Kecamatan Kuantan Hilir Gelar Buka Puasa Bersama untuk Pererat Silaturahmi
Pemdes Simpang Tanah Lapang Salurkan BLT-DD Januari-Maret 2025 untuk 26 KPM
Berita ini 258 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:39 WIB

Polres Kuansing Gerebek Jaringan Narkoba, Lima Tersangka Diciduk dengan Barang Bukti 52,53 Gram Sabu

Rabu, 26 Maret 2025 - 13:57 WIB

Lapas Teluk Kuantan: Ramadan dalam Keterbatasan, Harapan untuk Lapas Baru

Selasa, 25 Maret 2025 - 18:36 WIB

BNN dan Satpol PP Kuansing Perkuat Sinergi, Siap Perangi Narkoba dan Penyakit Masyarakat

Senin, 24 Maret 2025 - 20:06 WIB

Pemdes Munsalo Salurkan BLT Dana Desa untuk 23 KPM

Senin, 24 Maret 2025 - 07:58 WIB

Wartawan Kuansing, Yose, Masuk 5 Besar Lulusan Terbaik Testing PWI Riau

Berita Terbaru

Berita

Pemdes Munsalo Salurkan BLT Dana Desa untuk 23 KPM

Senin, 24 Mar 2025 - 20:06 WIB