Sekda Kuansing Wakili Bupati Kuansing Terima Bantuan ALKES Dan Buka Pelatihan ALKES Dan ILP

- Admin

Rabu, 10 Januari 2024 - 18:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekda Kuansing Mewakil Bupati Kuansing Terima Alat Kesehatan

Sekda Kuansing Mewakil Bupati Kuansing Terima Alat Kesehatan

KILATRIAU.ID | Kuansing – Guna menunjang transformasi dalam bidang kesehatan Bupati Kuantan Singingi Drs. H. Suhardiman Amby, Ak. MM yang diwakili Sekretaris Daerah H. Dedy Sambudi, SKM., M. Kes menghadiri penyerahan sekaligus membuka pelatihan Alat Kesehatan (Alkes) serta Integritas Layanan Primer (ILP) dari PT. RAPP bertempat di Gedung Serba Guna Kecamatan Benai. Rabu (10/01/2024)

Pelatihan untuk 11 puskesmas yang ada di kabupaten kuantan singingi ini merupakan afiliasi dari kerjasama antara kemenkes RI dengan April Group beberapa waktu yang lalu. sebagai bentuk komitmen April2030 untuk peningkatan pelayanan kesehatan, maka dari itu PT RAPP berkomitmen untuk melakukan intervensi dalam meningkatkan Pelayanan Kesehatan Primer ucap SHR General Manager PT RAPP Wan Mohamad jakh anza.

Baca Juga :  Ruas Jalannya Di Aspal : Kades Bandar Alai Kari Apresiasi Komitmen Membangun Bupati Suhardiman

Ditempat yang sama Sekda Dedi Sambudi dalam sambutannya mengucapkan “terimakasih kepada pihak RAPP yang telah membantu alkes untuk 11 puskesmas yg ada di kabupaten kuantan singingi disamping keterbatasan anggaran yang kami miliki. Ada 22 jenis alkes dan 287 item yang kita terima diantaranya sperti alat USG, EKG,INCUBATOR BAYI dan freezer Biomels, semoga ini dapat menunjang kinerja kita dalam melayani kesehatan masyarakat” harap sekda.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sebagai informasi Kita juga sudah melaksanakan KSO (Kerjasama Operasional) dengan RS. Awalbros untuk pengadaan alat Hemodialisis (alat cuci darah) insyaallah dalam waktu dekat akan kita launching” pungkas sekda.
Ia mengatakan paradigma masyarakat harus diubah, dari yang sebelumnya mengobati jadi mencegah tidak sakit Ini tugasnya ada di Puskesmas dan Posyandu tutup sekda.

Baca Juga :  Bangga!!!! Objek Wisata Tobek Pebaun Kuansing Raih Peringkat Ke 2 Dalam Kategori Desa Wisata Tahun 2023

Acara ini dihadiri dan dibuka secara resmi oleh Sekretaris Daerah Dedy Sambudi, Wan mohammad jakh anza ( SHR General manager) managemen PT. RAPP, Perwakilan direktur tata kelola kesehatan masyarakat Kementrian kesehatan dr. Erni risvayanti serta didamipingi oleh Staff Ahli Indra Suandi, Kadiskes, Kaban Bappeda, Kaban BPKAD Kadis P2KBP3A dan Kepala Puskesmes.

Sumber Berita : www.tirainusantara.com

Berita Terkait

Dalam Rangka Hari Pers Nasional, 100 Wartawan Kuansing Ikuti Bimtek
Penampilan Fauzana di Peluncuran Tahapan Pilbup Kuansing 2024 di Penuhi Ribuan Penonton
Demi Ketentraman Masyarakat Kasatpol PP Kembali Menertipkan Warung Remang-Remang
Fuja Ibrahim [ FIM ] Minta Dinas SDM Prov dan Pihak Polda Proses dan tindak “JN ” yang diduga Bos Aktivitas Galian C di Singingi Hilir
Bupati Kuansing Hadiri Sosialisasi Program Peningkatan SDM Daerah Dan Program Beasiswa
Sinergi Terwujud: Kedatangan Gibran dan Harapan Masa Depan untuk Kuansing Melalui Pacu Jalur Event Nasional
Meriahnya Pesta Demokrasi: Pesan Gembira dari Bupati untuk Masa Depan Demokrasi
Pengaspalan Akan Dilakukan Di Desa Sumpu: Bupati Wujudkan Impian Warga Desa Sumpu
Berita ini 13 kali dibaca
Guna menunjang transformasi dalam bidang kesehatan Bupati Kuantan Singingi Drs. H. Suhardiman Amby, Ak. MM yang diwakili Sekretaris Daerah H. Dedy Sambudi, SKM., M. Kes menghadiri penyerahan sekaligus membuka pelatihan Alat Kesehatan (Alkes) serta Integritas Layanan Primer (ILP) dari PT. RAPP bertempat di Gedung Serba Guna Kecamatan Benai.

Berita Terkait

Jumat, 19 Juli 2024 - 07:19 WIB

Dalam Rangka Hari Pers Nasional, 100 Wartawan Kuansing Ikuti Bimtek

Jumat, 28 Juni 2024 - 12:20 WIB

Penampilan Fauzana di Peluncuran Tahapan Pilbup Kuansing 2024 di Penuhi Ribuan Penonton

Jumat, 21 Juni 2024 - 04:44 WIB

Demi Ketentraman Masyarakat Kasatpol PP Kembali Menertipkan Warung Remang-Remang

Kamis, 20 Juni 2024 - 18:39 WIB

Fuja Ibrahim [ FIM ] Minta Dinas SDM Prov dan Pihak Polda Proses dan tindak “JN ” yang diduga Bos Aktivitas Galian C di Singingi Hilir

Rabu, 19 Juni 2024 - 20:42 WIB

Bupati Kuansing Hadiri Sosialisasi Program Peningkatan SDM Daerah Dan Program Beasiswa

Rabu, 5 Juni 2024 - 15:35 WIB

Sinergi Terwujud: Kedatangan Gibran dan Harapan Masa Depan untuk Kuansing Melalui Pacu Jalur Event Nasional

Minggu, 26 Mei 2024 - 17:28 WIB

Meriahnya Pesta Demokrasi: Pesan Gembira dari Bupati untuk Masa Depan Demokrasi

Rabu, 22 Mei 2024 - 07:59 WIB

Pengaspalan Akan Dilakukan Di Desa Sumpu: Bupati Wujudkan Impian Warga Desa Sumpu

Berita Terbaru

Daerah

Hari Pers Nasional 2024 Kuantan Singingi

Selasa, 16 Jul 2024 - 18:30 WIB